Hosting adalah suatu jasa penyediaan server dan aplikasinya pelanggan-pelanggannya. Satu server ini dipakai untuk banyak client supaya biayanya terjangkau. Hosting biasa di pakai untuk keperluan web server dan email server. Web server bisa di pakai sebagai company profil, portal berita, portal perdagangan dan sebagainya. Email server dipakai sebagai sarana komunikasi antara seorang yang lebih baik dalam perusahaan yang sama maupun berbeda perusahaan.
Web server dan email server di letakkan didalam server yang sama, tetapi bisa juga dipisahkan menjadi du buah server. Pemisahan maupun penggabungan tergantung dari kebijakan masing-masing penyedia jasa. Penggabungan memiliki keuntungan mudahnya maintance, sedangkan pemisahan memiliki keuntungan dalam hal pengaturan bandwidth.
Hosting semakin berkembang tidak terbatas pada web server dan email server aja. Ada aplikasi-aplikasi lain seperti DNS server yang juga di sewakan. Aplikasi DNS server yang sering disewakan biasanya terkait dengan Secondary DNS yang merupakan backup dari Primary DNS.
Secara tingkatan hosting dibagi menjadi :
1. Shared Hosting
Tiap pelanggan mendapatkan sebuah user name dan password suatu website mereka. Biasa yang di namakan CPANEL.
2. Reseller Hosting
Dalam hal reseller hosting, penyewa bisa memanage banyak client shares hosting dengan sebuah servernya ke beberapa client saja, tetapi di mata client seolah-olah mempunyai server sendiri. Ini merupakan jembatan menuju dedicated server.
3. Dedicated Sever.
Disini banyak pihak penyedia yang menyediakan sebuah server secara fisik kepada penyewanya. Tergantung keperluan anda, anda bisa memilih shared hosting, reseller hosting, VPS atau dedicated server. Jika website yang di tangani satu website saja lebih baik memakai shared hosting, jika lebih dari 5 webaite silahkan memilih reseller hosting, jika di atas 50 website atau bahkan lebih lebih baik VPS atu Dedicated Server.
Untuk lebih jelasnya anda bisa baca artikel : Apa yang di maksud dengan hosting ?
0 Komentar